Ingin Belajar di Bidang Operasional Hotel, Apa Saja Prospek Kerjanya?


Sektor pariwisata adalah sektor yang sangat berkembang pada saat ini. Salah satu hal yang juga memiliki kaitan erat dengan bidang pariwisata adalah perhotelan. Yang perlu kamu ketahui, bidang ini juga memiliki fokus studinya sendiri yaitu jurusan perhotelan.

Perhotelan adalah bidang yang mempelajari ilmu tentang pengelolaan hotel serta berbagai cara dalam menyeimbangkan aspek wisata dan manajemen bisnis, khususnya perhotelan untuk mendatangkan profit yang lebih besar.

Karena pesatnya perkembangan dunia perhotelan, maka tak heran lowongan kerja bidang ini yang sangat banyak terkhusus pada bagian operasional hotel. Tapi apakah teman-teman semua tahu apa saja prospek kerja bagi kamu yang mau lanjut kuliah di jurusan Hotel Operations?

Berikut beberapa posisi yang akan kamu tempati setelah mengikuti pelatihan di bidang Hotel Operations.

  1. Waiter

  2. Housekeeper

  3. Receptionist

  4. Chef

  5. Bartender

Apakah kamu memiliki passion atau cita-cita pada posisi tersebut? Apabila ada, mari bergabung bersama LKP BHI yang miliki pelatihan 1 Year Program Hotel Operations. Perkuliahannya hanya 1 tahun, dimana peserta didik akan belajar teori dan praktek di LKP BHI selama 6 bulan, dan akan menjalani on the job training untuk mendapatkan pengalaman kerja, selama 6 bulan juga.

Penempatan on the job training akan kami salurkan ke hotel-hotel Bintang 4 dan 5. Dengan begitu, teman-teman akan mendapatkan pengalaman kerja dari Perusahaan terbaik dan bisa memanfaatkan peluang bisa bekerja langsung setelah on the job training selesai.

Bagi teman-teman yang ingin tahu lebih lanjur, silahkan bisa datang langsung ke officenya di gedung STP-Bogor di Jl. Curug Mekar No 17 Yasmin Bogor. Untuk telponnya (0751) 753343, dan contact personnya, Bapak Rahmat wa nya 081394408254.

Post a Comment

Kami akan segera menerbitkan komentar anda

Previous Post Next Post